Sudah berlangganan artikel blog ini via RSS Feed?

Jumat, 11 September 2009

Orang Tertua di Dunia Itu Telah Tiada


LOS ANGELES, KOMPAS.com — Manusia tertua di dunia, Gertrude Baines, tutup usia pada umur 115 tahun, Jumat (11/9). Baines meninggal dunia dengan tenang di pembaringannya di Western Convalescent Hospital, yang telah menjadi kediamannya sejak ia akhirnya memutuskan untuk tidak hidup seorang diri di kediaman pribadi setelah mengalami patah tulang pinggul pada usia 107 tahun.
Foto ini diambil pada 6 April 2009 saat Gertrude Baines genap berusia 115 tahun di Western Convalescent Hospital, Los Angeles. Baines yang tercatat dalam Guinness World Records sebagai orang tertua di dunia tutup usia pada 11 September 2009

Diposting oleh: Adi Dzikrullah Bahri


Bookmark and Share


Technorati Profile


1 comments:

soewoeng mengatakan...

sekarang yang tertua sapa dong?

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

wibiya widget

 

Mengenai Saya

PetaMasaDepan
I am [Adi Dzikrullah Bahri] a student of Faculty of Forestry [Major Silviculture, Forest Fire Minor] Bogor Agricultural University. Daily activities but study is as President PetaMasaDepan Development Manager. Hubungi saya di facebook: petamasadepan [at] yahoo [dot] com.
Lihat profil lengkapku

Networkedblogs

My Album